!-- AGK TEAM META TAG --> Euro Terkoreksi Karena Peringatan ECB ( News 14 April 2014 ) | Trading Emas Online Indonesia
Forexmart
Diberdayakan oleh Blogger.

Euro Terkoreksi Karena Peringatan ECB ( News 14 April 2014 )

Unknown Reply 11.06.00

Euro dibuka dengan koreksi di hari Senin setelah European Central Bank kembali memberikan peringatan kepada para investor, mengatakan bahwa ECB akan terpaksa melonggarkan kebijakan moneter jika euro terus menguat.

Dalam pesan yang jelas memperlihatkan bahwa ia tidak senang dengan laju penguatan euro, Presiden ECB Mario Draghi berujar dalam konferensi pers bahwa “jika mata uang menguat lebih jauh maka stimulus lebih lanjut akan diperlukan.”

Para investor memperhatikan peringatan itu di awal sesi Asia, akibatnya euro tertekan terhadap semua mata uang utama. Euro tergelincir hingga menjauh dari level puncak 2 ½ tahun di 1.3967 yang tercatat bulan lalu.

Euro semakin tertekan akibat ketegangan yang masih berlanjut di Ukraina, ketika pemerintah negara tersebut memberikan ultimatum bagi para separatis pro-Rusia untuk melucuti senjata mereka hingga Senin pagi, atau mereka akan berhadapan dengan angkatan bersenjata Ukraina dalam sebuah “operasi anti teroris skala besar”. Karena ulitimatum tersebut, resiko konfrontasi militer dengan Moskow meningkat.

 “Draghi dan situasi di Ukraina akan tetap menekan euro,” kata Greg Gibbs, ahli strategi pasar RBS di Singapura.


Sumber: Reuters





Related Posts

Berita Ekonomi Terkini 8335898916017496990

Posting Komentar

Artikel Sebelumnya

Search

Kategori

STRATEGI FOREX INDONESIA

Follow Us