!-- AGK TEAM META TAG --> Emas Bias Bullish, Hati Hati Support di Level 1258.70 ( Analisa 12 Juni 2014 ) | Trading Emas Online Indonesia
Forexmart
Diberdayakan oleh Blogger.

Emas Bias Bullish, Hati Hati Support di Level 1258.70 ( Analisa 12 Juni 2014 )

Unknown Reply 16.42.00


XAU/USD
 

Dari grafik TF 1 H diatas emas terpantau masih dalam bias bullish, terlihat dari garis trend yang masih menunjukkan uptrend, saat ini emas terjebak dikisaran harga 1258.70 – 1262.12. Perhatikan level support resistance tersebut, jika emas berhasil menembus resistance di level 1262.12 maka emas akan melanjutkan bias bullishnya dan selanjutnya emas akan mencoba test resistance berikutnya di level 1268.24.

Namun jika dilihat dari Stochastic Oscilator emas juga berpeluang untuk turun, untuk itu perhatikan support di level 1258.70, jika level ini berhasil ditembus apalagi jika berhasil menembus garis uptrend maka emas akan berubah menjadi bias bearish dan selanjutnya akan mencoba test support berikutnya di level 1252.21


XAG/USD
 

Dari grafik TF 1 H diatas perak terlihat masih dalam bias bullish, hal ini terlihat dari CCI yang mengarah keatas. Untuk itu perhatikan resistance di level 19.25, jika level resistance ini berhasil ditembus maka perak akan melanjutkan bias bullishnya dan selanjutnya perak akan mencoba test resistance berikutnya di level 19.41.

Namun harap hati hati jika support di level 19.15 berhasil break apalagi jika garis uptrend juga berhasil ditembus maka perak bisa berpeluang untuk berubah menjadi bias bearish dan selanjutnya perak akan mencoba test suport berikutnya di level 18.97

Related Posts

Market Analisis 3014771296315975468

Posting Komentar

Artikel Sebelumnya

Search

Kategori

STRATEGI FOREX INDONESIA

Follow Us