!-- AGK TEAM META TAG --> Penguatan Emas Berlanjut, Berkat Keputusan Fed & BoJ | Trading Emas Online Indonesia
Forexmart
Diberdayakan oleh Blogger.

Penguatan Emas Berlanjut, Berkat Keputusan Fed & BoJ

Unknown Reply 10.04.00

Berita Dan Analisa Trading Emas Hari Ini 29 April 2016




Trading Emas, Trading Emas Online Indonesia, Investasi Emas, Grafik Harga Emas
Trading Emas -   Penguatan harga investasi emas berlanjut untuk 4 sesi beruntun dengan melonjak lebih dari 1% pada hari Kamis seiring dollar AS melemah tajam pasca Bank of Japan menahan diri untuk melonggarkan kebijakan lebih lanjut, dengan Federal Reserve juga mengisyaratkan tidak akan terburu-buru menaikkan suku bunga. Sikap berhati-hati ke-2 bank sentral itu telah menopang prospek bullish untuk logam mulia. 

Setelah mencatat kerugian selama 3 tahun berturut-turut, rally 17% pergerakan harga emas pada tahun ini nampaknya telah memunculkan harapan akan berakhirnya fase penurunan bullion di tengah merebaknya kekhawatiran tentang perlambatan laju pengetatan kebijakan moneter AS.

Di sisi teknikal bias intraday Pergerakan Harga Emas menunjukkan potensi Bullish, saat ini harga tertahan dikisaran 1269.40 yang menjadi Resistance hari ini, Strategi Trading Emas nya perhatikan jika resistance tersebut tertembus karena berpotensi mengangkat emas lebih lanjut hingga kisaran 1276.91 – 1281.56. Sebagai alternatif perhatikan Support di area 1225.40 – 1232.001253.48 – 1261.89 untuk mencari konfirmasi sinyal Buy dengan potensi emas kembali naik hingga kisaran 1269.40. Namun waspadai apabila Support di kisaran 1253.48 tembus karena berpotensi menekan investasi emas lebih lanjut hingga kisaran 1245.07 – 1249.72


Berikut Grafik Harga Emas nya
Trading Emas, Trading Emas Online Indonesia, Investasi Emas, Grafik Harga Emas


Silakan Anda bisa menguji keakuratan analisa  Trading Emas  nya dengan memanfaatkan fasilitas  DEMO ACCOUNT untuk mengujinya



Trader Cara Investasi Emas , Berikut Informasi Untuk Support Dan Resistancenya


Related Posts

Market Analisis 3627525391963507856

Posting Komentar

Artikel Sebelumnya

Search

Kategori

STRATEGI FOREX INDONESIA

Follow Us