!-- AGK TEAM META TAG --> Emas Terkoreksi, Perhatikan Resistance di Level 1241.60 | Trading Emas Online Indonesia
Forexmart
Diberdayakan oleh Blogger.

Emas Terkoreksi, Perhatikan Resistance di Level 1241.60

Unknown Reply 16.36.00


Investasi Emas Online
Sahabat Trader Investasi Emas Online Indonesia  Emas di lihat dari grafik 1 jam di bawah menunjukkan koreksi setelah sempat break support di level 1232.10 seperti analisa kami kemarin dan turun hingga level 1225.60, namun jika di lihat dari stochastic oscilator dan CCI yang berada di area over bought memberikan peluang bagi emas untuk kembali tertekan.


Untuk itu perhatikan resistance di kisaran 1237.80 – 1241.60 untuk mencari konfirmasi sinyal jual dengan potensi emas akan kembali melemah dikisaran 1225.60 – 1233.15. Tetapi hati hati apabila resistance di level 1241.60 berhasil break karena akan mengubah bias intraday menjadi bullish dengan target emas akan naik dikisaran 1245.40 – 1250.00.


Grafik Harga Emas
Grafik Harga Emas

Preferensi : Bearish selama Resistance di 1241.60 bertahan
Support      : 1213.30, 1218.00, 1225.60
Resistance : 1241.60, 1250.00, 1257.65


.
Simak Juga   ;   3 Kesalahan Yang Membatasi Profit Trading Anda
.
.    

Related Posts

Market Analisis 6521706481785577096

Posting Komentar

Artikel Sebelumnya

Search

Kategori

STRATEGI FOREX INDONESIA

Follow Us