Harga Emas Dekati Area Resistance, Cari Sinyal Bearish
Analisa Trading Emas Hari Ini 10 November 2015
Trading Emas Online - Investasi Emas masih dalam downtrend. MA 20 dan MA 50 secara umum masih mengarah ke bawah. Stochastic dan CCI memperlihatkan indikasi jenuh beli di chart 1 jam.
Perhatikan area acuan untuk mencari sinyal bearish dengan potensi di kisaran 1091.25-1085.36. Waspada jika harga tembus ke atas1100.79 karena hal tersebut akan mengubah bias intraday menjadi bullish dan berpotensi mengangkat emas hingga kisaran 1104.44-1110.33.
Silakan Sobat Trading Emas Untuk Menguji ke akuratan Analisanya dan Gunkanlah DEMO ACCOUNT untuk mengujinya
Trader Cara Investasi Emas , Berikut Ane Informasikan Untuk Support Dan Resistancenya
Preferensi: BEARISH
Area Acuan: Perhatikan 1094.90-1100.79 (cari sinyal BEARISH)
Support: 1091.25, 1085.36, 1078.57
Resistance: 1094.90, 1100.79, 1110.33
.
Posting Komentar