Investasi Emas Berisiko Tertekan akibat Pelemahan Permintaan China
Berita Investasi Emas Hari Ini
Sobat Trader Cara Investasi Emas - Emas
stabil dekat level $1,230 per troy ons di hari Rabu, terkonsolidasi
dari penguatan moderat sesi sebelumnya seiring sikap para Investasi Emas wait & see pada panduan arah kebijakan moneter baru dari Federal
Reserve.
Sobat Investasi Emas Para investor akan mencermati apakah Federal Reserve memutuskan untuk
menaikkan suku bunga nya lebih cepat atau sebaliknya mempertahankan
suku bunga dekat level rendah untuk periode yang lebih lama.
Probabilitas terhadap kejutan keputusan FOMC sejauh ini ini masih kecil,
dimana para analis memperkirakan bank sentral masih mempertahankan suku
bunga acuan lebih lama sehingga berpotensi menopang harga Emas.
Sobat Trader Cara Investasi Emas Sebelumnya data ekonomi juga menambah alasan bagi bank sentral untuk
menunda pengetatan moneter seiring jatuhnya tingkat permintaan belanja
modal di AS ke level terendahnya dalam 8 bulan terakhir di bulan
September. Sektor perumahan juga secara keseluruhan masih melunak,
dengan level harga rumah S&P/Case-Shiller hanya tumbuh 5.6% YoY,
sekaligus merupakan level kenaikan tahunan terendah sejak November 2012.
Katalis negatif bagi Emas adalah lemahnya permintaan Investasi Emas dari China.
Sepanjang tahun 2014 para Investasi Emas dari China relatif minim sehingga Emas
terseok seok hingga ke level $1180 per troy ons. Padahal di periode
2013, Investasi Emas menunjukkan rekor import Emas sebesar 1,158.162 ton Emas dari
Hong Kong ditengah pelemahan harga Emas global sebesar 28 persen. Sobat Trader Cara Investasi Emas semenjak itu permintaan Emas China telah menyusut dengan harga Emas
cukup stabil setelah pulih dari level terendah 15-bulan yang sempat
tercapai di awal Oktober lalu.
Sobat Trader Cara Investasi Emas Terpantau sejauh ini harga Emas spot bergerak flat 0.02% di level
$1,228.80 per troy ons, setelah meraih level tertinggi intraday di
$1,230.44 dan level terendah hariannya di level $1,228.12 per troy ons.
Sahabat Trader Cara Investasi Emas Silakan simak juga Analisa Dan Tips Trading ini
Bagaimana Dengan Analisa Forex Lainnya
Simak Juga : Trading Anda Masih Sering Rugi? Ubah Dengan 3 Tips Berikut
Simak Juga : Trading Anda Masih Sering Rugi? Ubah Dengan 3 Tips Berikut
.
.
Posting Komentar