Harga Minyak Cenderung Naik, Waspadai Resistance 97.87
Crude Oil – Light Sweet
Berhati-hatilah jika support 97.03 tembus, karena hal tersebut akan mengubah bias intraday menjadi bearish dan berpotensi akan menekan harga minyal hari ini setidaknya hingga kisaran 96.83 – 96.19.
Gold
Pergerakan harga emas pada grafik satu
jam terlihat cenderung sideway, di kisaran 1227.15 – 1247.99. Saat ini
terlihat harga menguji support 1232.07, penembusan ke bawah support
tersebut berpotensi menekan harga emas hingga kisaran 1227.15.
Sementara itu, perhatikan resistance
1237.57. Jika resistance tersebut tembus maka kemungkinan besar harga
emas bergerak naik setidaknya hingga kisaran 1240.03 – 1247.99.
Posting Komentar